Back
28 Aug 2017
AUD/USD: Risk Reversal Datar, Penembusan Bullish Tidak Mungkin?
FXStreet - Candle Doji Kamis AUD/USD diikuti oleh pergerakan positif pada hari Jumat, sehingga menandakan peluang rebound di atas resisten teknis utama di 0,7963 [tertinggi 17 Agustus]. Saat ini, spot diperdagangkan di sekitar 0,7940.

- 25-delta risk reversal satu bulan, yang menunjukkan perbedaan volatilitas antara put and call [OTM 25-delta], menunjukkan bahwa penembusan di atas 0,7963 kemungkinan tidak terjadi.
- Grafik di atas menunjukkan risk reversal tetap tidak berubah di -0,775 untuk empat hari perdagangan, termasuk hari ini.
- Angka negatif mengindikasikan permintaan Puts [taruhan sisi bawah] lebih banyak dibandingkan dengan Calls.
- Hanya peningkatan dalam risk reversal, ditambah dengan penembusan bullish spot di atas 0,7963 akan membuka kemungkinan untuk pergerakan lanjutan ke tertinggi 27 Juli di 0,8066.

- 25-delta risk reversal satu bulan, yang menunjukkan perbedaan volatilitas antara put and call [OTM 25-delta], menunjukkan bahwa penembusan di atas 0,7963 kemungkinan tidak terjadi.
- Grafik di atas menunjukkan risk reversal tetap tidak berubah di -0,775 untuk empat hari perdagangan, termasuk hari ini.
- Angka negatif mengindikasikan permintaan Puts [taruhan sisi bawah] lebih banyak dibandingkan dengan Calls.
- Hanya peningkatan dalam risk reversal, ditambah dengan penembusan bullish spot di atas 0,7963 akan membuka kemungkinan untuk pergerakan lanjutan ke tertinggi 27 Juli di 0,8066.